Pertandingan terakhir dalam babak Kualifikasi Piala Dunia 2022 yang mempertemukan Indonesia Vs UAE (Uni Emirat Arab) berakhir pahit untuk Timnas Garuda.
Ini terjadi karena Indonesia menelan kekalahan telak saat berlaga di Zabeel Stadium, Dubai, pada Jumat (11/06/21) malam WIB.
Tidak tanggung-tanggung hasil dari laga kedua tim ini berakhir dengan skor 5-0. Alhasil Indonesia babak belum pada penyisihan grup ini.
Indonesia sendiri menjadi tim juru kunci Grup G dengan hanya meraih 1 poin sedangkan Uni Emirat Arab menempati urutan kedua dengan nilai 15.
Kemudian untuk peringkat pertama adalah Vietnam dengan poin 17 usai menang 2-1 atas Malaysia dalam berita bola dunia ini.
Jalannya Pertandingan Indonesia Vs UAE
Selanjutnya masih dari pertandingan antar kedua tim ini memang mulanya Uni Emirat Arab langsung tampil menekan begitu pertandingan berjalan.
Akan tetapi Indonesia masih bisa meredam serangan lawan sampai akhirnya Ali Mabkhout berhasil memecah kebuntuan timnya pada menit ke-22.
Enam menit berselang, giliran Fabio de Lima yang membobol gawang Indonesia lalu skor 2-0 ini bertahan hingga jeda.
Indonesia sebenarnya punya kans mencetak gol balasan pada menit ke-38 akan tetapi eksekusi penalti dari Evan Dimas digagalkan kiper UAE.
Setelah turun minum, meskipun sudah unggul namun Uni Emirat Arab langsung menggebrak melalui gol Ali Mabkhout pada menit ke-38.
Indonesia kian tertinggal jauh apalagi usai Fabio de Lima kembali menyarangkan gol pada menit ke-55.
Gol dari Sebastian Tagliabue pada menit ke-86 ini memastikan laga kedua tim ini berakhir dengan skor 5-0.
Susunan Pemain Kedua Tim
Indonesia : M. Riyandi; A. Mangkualam, A. Satria (S. Abimanyu 64′), R. Ridho (D. Wahyu 84′), P. Arhan, O. Haay (W. Sulaeman 46′), A. Alis, E. Dimas (M. Rafli 76′), R. Irianto, K. Agung, K. Hari Yudo (E. Maulana 46′)
Uni Emirat Arab : A. Khaseif; W. Abbas (H. Al Muharrami 84′), S. Abdalla (K. Al Hammadi 70′), B. Al Ahbabi, M. Alhammadi, A. Hassan Alblooshi, A. Bekheet (M. Hassan 63′), A. Ahmed Mabkhout (S. Tagliabue 81′), K. Mubarak, C. Canebo Correa (M. Juma Eid 63′), F. Lima
Kontak Supergroup
WhatsApp : +6287737788318
Telegram : cssuperbola88co
Follow juga Supergroup di Sosmed
Instagram : @superbola_net
Facebook Group : Superbola
Leave a Reply